Monday, May 12, 2008

POEM: Ajari Aku Cinta

Semuanya berjalan begitu cepat…
Hingga aku tak menyadari semua ini???
Semuanya menguap begitu saja

Bagaikan air yang menguap
Yang semula terlihat baik-baik saja
Yang semula tak menghilang
Hingga keadaan mengubah SEMUANYA
Hingaa ia MENINGGALKAN SEMUANYA…

Sungguh tak kusadari
Apa salahku?
Apa dayaku?
APA?!

Aku LETIH
Sungguh, aku SEDIH...
Saat kau satu-satunya yang menemani
Saat ku betul-betul kesepian

Namun, itu semua DULU
Itu adalah MASA LALU
Saat-saat itu sudah BERLALU

Kenapa kau tinggalkan aku?
Aku tak peduli berjuta orang meninggalkanku
AKU TAK PEDULI!!!
Tapi, kenapa harus KAMU yang pergi?!

KENAPA?!

Ingin ku berteriak
Terisak dalam jeruji ini
Ingin ku MENANGIS DIATAS PUNDAKMU
Karena kamulah TIANG PENJAGAKU
Ingin ku melepaskan beribu belenggu di dada ini...

SAKIT
Sungguh ini jauh lebih sakit dibandingkan saat ku dikucilkan
Jauh lebih sakit dibanding saat semua orang membanciku
Lebih baik saat semua orang memakiku dan memfitnahku
Asal aku tak kehilangan DIRIMU

Kau bahkan jauh lebih berarti dibanding NYAWAKU
Karma kau mengajariku sesuatu yang tak pernah kupahami sebelumnya
Yaitu CINTA
Hingga akhirnya aku mengerti
Bahwa cinta itu adalah KAMU

Namun, kenapa cobaan SEBERAT ini datang padaku?!
Apa kau tak tahu seberapa ku MENCINTAIMU?
Seberapa ku MEMBUTUHKANMU?
Seberapa ku MEMIKIRKANMU?
Seberapa ku MENGINGINKANMU?

Semua itu LEBIH dari yang kau RASA
LEBIH dari yang kau LIHAT
LEBIH dari yang kau DENGAR
LEBIH dari yang kau SENTUH
LEBIH dari yang kau TAHU

Ajari aku CINTA sekali lagi
Karna ku tak rela kehilanganmu
Karena kau CINTAKU...

No comments: